KOMISI PENYIARAN INDONESIA DAERAH (KPID) KALIMANTAN BARAT

LEMBAGA NEGARA INDEPENDEN | Alamat Kantor: Jl. Adi Sucipto No. 50 Pontianak Kelurahan Bangka Belitung Laut, Kota Pontianak. Tlp : +62 811-577-877 Email : kpid.propkalbar@gmail.com Instagram : kpidprovkalbar

Wednesday 6 May 2020

Istilah - istilah dalam masa Pandemik





Wabah Corona kian bergejolak, kewaspadaan kian ditingkatkan. Himbauan demi himbauan untuk menjaga kesehatan terus gencar disebarluaskan, dari yang Social Distancing hingga Physical Distancing, dari yang belajar, bekerja dan beribadah dari rumah sekarang meningkat menjadi Pembatasan Sosial Berskala Besar. Beberapa ruas jalanan di blokade dengan tujuan memutus mata rantai pandemi virus Corona.

Meskipun beberapa keputusan tetap saja menuai pro dan kontra, namun percayalah ini semua adalah demi kebaikan dan kesehatan kita bersama. Tetap bersatu, tetap kompak dan tetap patuh pada anjuran dari pemerintah. Semoga wabah ini segera berakhir.

Nah sobat penyiaran, pasti sudah akrab mendengar istilah seperti; PEMBATASAN SOSIAL, ISOLASI, dan KARANTINA. Kira-kira udah pada tahu belum arti dari istilah tersebut? Kalau ada yang belum tahu.. Yuks berikut penjelasannya..

Salam Siaran Sehat bersama KPID Kalbar 

#bersatumelawancorona 
#bicarasiaranbaik 
#bicarabaikdibulanbaik 
#kpidprovkalbar 
#ᴅɪʀᴜᴍᴀʜᴀᴊᴀ

0 Comments:

Post a Comment